Rabu, 17 Juni 2015

Cang Er Zi – Antibiotika dan Antidiabetes Alami dari Cina



Cang Er Zi – Antibiotika dan Antidiabetes Alami dari Cina - Herbal ini tidak memiliki nama Indonesia, dalam bahasa Cina disebut Cang Er Zi. Merupakan jenis tumbuhan semak asli yang umum tumbuh di Eropa, Amerika Utara, dan Asia Barat. Tanaman ini mampu bertahan hidup di banyak kondisi, sehingga persebarannya hingga saat ini hampir sampai di seluruh dunia.

Rasa dari herbal ini manis dan pahit,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar